REVIEW RUMAH BELAJAR
Reviiew Rumah Belajar 1
Bidang Seni Musik : "ALAT MUSIK RITMIS DAN MELODIS"
Sumber "
https://sumberbelajar.belajar.kemdikbud.go.id/sumberbelajar/tampi1/Alat-Musik-Ritmis-dan-Melodis-2017/story_html5.html
Tim Penulis : Kristiningrum, dkk
Ucapan terima kasih kepada Tim Penulis dan Kementrian Pendidikan yang telah membuatkan Media belajar dalam kelompok RUMAH BELAJAR ini, terutama dalam hal ini saya ambil bidang Seni Musik SD dalam materi Alat Musik Ritmis dan Alat Musik Melodis.
Tampilan bagus. Bagian penting ditulis dalam bentuk bingkai, hal ini menandakan hal itu penting. ,
Namun Perlu ditambah penayangan alat musiknya. Contoh alat musik harus ditambah, Sbb dengan penayangan alat musik yang lebih banyak anak-anak akan mendapat perbendaharaan yang baik.
Ada sesuatu yang masih perlu diperhatikan bahwa, tujuan dari pembelajaran itu adalah untuk kelas berapakah ?
maka kelas harus ditulis, supaya lebih jelas tujuannya, karena di lembar belakang terdapat Kompetensi Dasar, dan Indikatornya, Maka perlu dirujuk untuk kelasnya.
Evaluasi kurang jelas. Mohon diperbaiki.
aterimakasih
https://www.youtube.com/watch?v=Dx2PWGEqNjY&t=17s
Reviue Rumah Belajar Bidang Buku Pelajaran
Sumber : :https://www.youtube.com/watch?v=Dx2PWGEqNjY&t=17s
Pembahasannya : Dalam Pembahasan tentang panjang pendek nada seperti yang tertulis dalam buku Tema 1 terdapat Materi Pembelajaran yang mengharapkan anak menyebutkan mana nada panjang dan mana nada pendek, namun didalam buku itu tidak disertai penulisan notasi angkanya, maka anak tidak mampu menyebutkan nada panjang dan pendeknya secara mendalam, karena anak-anak tidak mendapat pengetahuan dasar tentang membaca notasi. Maka diperlukan Penulisan notasi disetiap penayangan lagu dalam Buku. Terimakasih
https://www.youtube.com/watch?v=4ZE241U6AxMhttps://www.youtube.com/watch?v=4ZE241U6AxM
Tidak ada komentar:
Posting Komentar